Facebook Dan Malas

Mas warsito, perkembangan jaman semakin canggih,tak terkecuali media sosial. Dari sekian banyak media sosial ,yang paling banyak dipakai yaitu facebook, didirikan pertama kali oleh mark z.dan kawanya di sebuah universitas di amerika, dengan nama  pertamanya the fecebook.

Lalu apa alasanya kok judulnya  facebook dan malas? Yah... gimana ya. Saya itu kalau udah pegang hpm yang pertama di buka ya facebook.

Seakan-akan seperti virus yang susah di sembuhkan. Hayo... kalian pada ngaku ngak. Kalau tiada hari tanpa buka facebook? Mayoritas pada buka kan?

Jargonnya connecting people. Ya memang betul, tapi kok malah sekarang ini, yang jauh jadi dekat ,yang dekat malah kayak ngak kenal. Saya perhatikan misalnya di kereta api atau di dalam bis, semua rata-rata pegang hp dan buka facebook. Saling asyik dengan dirinya dan temen facebooknya.

Seperti orang gila. Kadang sedih, kadang tertawa sendirian, senyum-senyum. Aduh....

Malas. Bawaanya kalau udah pegang hp dan buka facebook jadinnya malas segalanya, kalau di suruh emaknya selalu bilang "entar mak". Di suruh mandi "entar mak".

Sedikit-sedikit selfie. Mau Makan .. foto dulu .share.
Ada kecelakaan foto dulu ... share....

Suka nyebarin berita yang hoax, yang belum jelas nyata beritanya langsung share.... ajang fitnah, nyebarin gambar tak senonoh.

Malas tapi kok ya ,susah menghindarinya ya..temen-temen ada solusinya ngak biar ngurangi buka-buka facebook? Di tunggu komenya ya...

0 Response to "Facebook Dan Malas"

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel